Delta Fishing ini adalah salah satu tempat tujuan wisata yang terkenal di Sidoarjo. Kalau dilihat dari namannya tempat ini merupakan tempat memancing, tapi tahukah sobat Delta Fishing ini bangun dengan konsep yang berbeda yakni mengkombinasikan antara pemancingan dengan kolam renang, outbound, dan dilengkapi dengan wahana permainan yang menyenangkan bagi buah hati anda. Itulah yang menjadi daya tarik tersendiri bagi Delta Fishing Sidoarjo ini.
Setiap pengunjung akan dimanjakan dengan nuansa yang menakjubkan, apalagi bagi anda yang memiliki hobi memancing jangan anda lewatkan moment indah di dalam obyek wisata Sidoarjo ini. Anda dapat menyalurkan hobi anda sembari mengajak keluarga untuk berlibur bersama. Dari konsep yang ide dan konsep cemerlang ini sekarang delta fishing menjadi fasilitas masyarakat Sidoarjo dan orang dari luar sidoarjo untuk memenuhi kebutuhan batin yang tiada tara yaitu dengan dedikasi wisata yang tepat.
Wisata Delta Fishing ini tidak pernah sepi pengunjung apa lagi pada hari-hari libur dan pada saat musim liburan, menjadikan statistik pengunjung ke Delta Fishing meningkat drastis. Pengunjungan akan dimanjakan dengan kolam renang yang juga bisa menjadi media edukasi bagi sikecil untuk bisa berenang.
Bukan hanya itu saja, bagi anda yang gemar dengan pengujian adrenalin bisa mencoba outbound di sana. Untuk menjadikan anak-anak semakin nyaman berlibur di sana, Delta Fishing telah dilengkapi dengan beragam wahana menarik yang siap memanjakan putra-putri anda.
Pemancingan Delta Fishing
Fitur pemancingan sungguh menyenankan, ketika memancing anda tidak perlu khawati akan teriknya panas matahari dan hujan, sebab pemancingan banyak dipenuhi dengan peneduh. Jadi anda bisa tetap memancing dan fokus untuk mengincar ikan buruan anda. Dibawah peneduh ini anda tentunya anda bisa mengajari anak bermancing ria tanpa takut terkena paparan sinar matahari. Di sini juga menyewakan alat pancing, jadi anda tidak perlu repot2 bawa pancing dari rumah. Di delta fishing juga dibangun beberapa kolam berdasakan jenis ikan yang ada di dalamnya. Jenis ikan yang bisa anda pancing di saja adalah ikan tombro, ikan gurami, ikan mujair dan ikan bawal.
Outbound Delta Fishing Sidoarjo
Tempat outbound ini berada dilokasi yang agak jauh, untuk bisa ke lokasi anda harus melewati sungai dengan menggunakan perahu tambang. Nama tempat outbound ini adalah pulau bahagia, disini anda juga akan menemukan permainan yang free dan berbayar alias membutuhkan tiket terusan.
Tiket terusan 1
Setiap pengunjung akan dimanjakan dengan nuansa yang menakjubkan, apalagi bagi anda yang memiliki hobi memancing jangan anda lewatkan moment indah di dalam obyek wisata Sidoarjo ini. Anda dapat menyalurkan hobi anda sembari mengajak keluarga untuk berlibur bersama. Dari konsep yang ide dan konsep cemerlang ini sekarang delta fishing menjadi fasilitas masyarakat Sidoarjo dan orang dari luar sidoarjo untuk memenuhi kebutuhan batin yang tiada tara yaitu dengan dedikasi wisata yang tepat.
Wisata Delta Fishing ini tidak pernah sepi pengunjung apa lagi pada hari-hari libur dan pada saat musim liburan, menjadikan statistik pengunjung ke Delta Fishing meningkat drastis. Pengunjungan akan dimanjakan dengan kolam renang yang juga bisa menjadi media edukasi bagi sikecil untuk bisa berenang.
Bukan hanya itu saja, bagi anda yang gemar dengan pengujian adrenalin bisa mencoba outbound di sana. Untuk menjadikan anak-anak semakin nyaman berlibur di sana, Delta Fishing telah dilengkapi dengan beragam wahana menarik yang siap memanjakan putra-putri anda.
Pemancingan Delta Fishing
Fitur pemancingan sungguh menyenankan, ketika memancing anda tidak perlu khawati akan teriknya panas matahari dan hujan, sebab pemancingan banyak dipenuhi dengan peneduh. Jadi anda bisa tetap memancing dan fokus untuk mengincar ikan buruan anda. Dibawah peneduh ini anda tentunya anda bisa mengajari anak bermancing ria tanpa takut terkena paparan sinar matahari. Di sini juga menyewakan alat pancing, jadi anda tidak perlu repot2 bawa pancing dari rumah. Di delta fishing juga dibangun beberapa kolam berdasakan jenis ikan yang ada di dalamnya. Jenis ikan yang bisa anda pancing di saja adalah ikan tombro, ikan gurami, ikan mujair dan ikan bawal.
Outbound Delta Fishing Sidoarjo
Tempat outbound ini berada dilokasi yang agak jauh, untuk bisa ke lokasi anda harus melewati sungai dengan menggunakan perahu tambang. Nama tempat outbound ini adalah pulau bahagia, disini anda juga akan menemukan permainan yang free dan berbayar alias membutuhkan tiket terusan.
Jangan lupa mampir ke Candi Pari Sidoarjo
Lokasi Delta Fishing Sidoarjo
Luas area Delta Fishing ini sekitar 2 hektar, jadi meskipun pengunjung mencapai seribu orang tadak perlu khawatir, karena masih muat dan tentunya tidak sampai berdesak-desakan. Lokasi delta fishing ini berada di Ds. Prasung, Buduran, Sidoarjo, Jawa Timur. Buat sobat yang memang tinggal atau domisili di Sidoarjo tentunya anda sudah tahu. Tapi untuk anda yang berada di luar kota, bisa mengakses google maps.Harga Tiket Delta Fishing Sidoarjo
Harga tiket masuk kawasan delta fishing ini cukup murah yaitu:- Hari Sabtu = Rp. 2000 per orang
- Hari Minggu = Rp. 3000 per orang
- Hari Senin – Jum’at = 1000 per orang
Tiket terusan 1
- Tiket terusan 1 (hari senin-jum’at) = Rp. 10000 per orang
- Tiket terusan 1 (hari sabtu-minggu) = Rp. 12000 per orang
- Fasilitas : Perahu Dayung, Loncat Trampolin, Kereta Api, Kolam Renang, Kincir Angin, Permainan Koin, Kuda Terbang dan Umpan Ikan
- Tiket terusan 2 (hari senin-jum’at) = Rp. 17000 per orang
- Tiket terusan 2 (hari sabtu-minggu) = Rp. 20000 per orang
- Fasilitas : Wall Climbing, Perahu Dayung, Kolam Renang, Nyeberang ke Pulau, Play Ground, Loncat Trampolin, Kereta Api, Kincir Angin / Kuda Terbang dan Umpan Ikan
Tidak jauh anda kunjungi Museum Mpu TantularItulah sepintas mengenai Delta Fhising di Sidoarjo, tempatnya sunggung menyenangkan dan cocok untuk liburang keluarka. Nah, sekarang cantumkan Delta Fishing menjadi salah satu destinasi wisata pada akhir pecan atau musim liburan depan. Untuk anda yang datang dari luar kota tidak perlu khawatir, pasalnya banyak tersedia penginapan maupun hotel tidak jauh dari lokasi.
Advertisement